Kata-kata motivasi kerja di masa pandemi Covid19 - Penelitian yang dilakukan oleh Oracle and Workplace Intelligence mengenai sumber daya manusia, melibatkan 12 ribu pekerja dari 11 negara. Penelitian itu mengungkapkan pandemi Covid19 meningkatkan level stres, kegelisahan dan burnout atau kelelahan fisik karyawan.

Stres, gelisah, burnout atau lelah ini dapat menurunkan sistem kekebalan tubuh sehingga dapat mengingkatkan risiko terinfeksinya virus Covid19.

Untuk mencegah hal tersebut, Anda dapat memberikan berbagai bentuk dukungan kepada rekan-rekan kerja. Salah satunya dengan memberikan beberapa kata-kata motivasi penyemangat di masa pandemi Covid19.

Berikut adalah beberapa kata-kata motivasi yang bisa Anda ungkapkan dan kirimkan kepada rekan kerja Anda:

1. "Whatever the mind of man can conceive and believe, it can achieve." - Napoleon Hill

(Apapun yang ada di pikiran kamu dan kamu yakini, itu bisa tercapai) - Napoleon Hill.

2. "Our human compassion binds us the one to the other. Not in pity or patronizingly, but as human beings who have learnt how to turn our common suffering into hope for the future." - Nelson Mandela

(Belas kasihan mengikat kita satu sama lain. Bukan rasa kasihan, tetapi sebagai manusia yang belajar bagaimana mengubah penderitaan menjadi harapan untuk hari esok) - Nelson Mandela

3. "Yesterday is history, tomorrow is a mystery, today is a gift of God, which is why we call it the present." - Bill Keane

(Hari kemarin adalah sejarah, hari esok adalah misteri, dan hari ini adalah hadiah dari Tuhan dimana kita menyebutnya hari ini) - Bill Keane

4. "If you can dream it, you can do it." - Walt Disney

(Jika kamu bisa memimpikannya, kamu pasti bisa melakukannya) - Walt Disney

5. "Hope is the thing with feathers. That perches in the soul. And sings the tune without the words. And never stops at all." - Emily Dickinson

(Harapan adalah sesuatu hal yang menakjubkan. Harapan bertengger pada jiwa. Dan menyanyi dengan melodi tanpa kata-kata. Serta tidak akan berhenti) - Emily Dickinson

6. "A ship is always safe at shore but that is not what it's built for." - Albert Einstein

(Kalau sebuah kapal selalu tenang di pantai lalu untuk apa kapal itu dibangun) - Albert Einstein.

7. "In a time of destruction, create something." - Maxine Hong Kingston

(Pada saat terjadi kehancuran, buatlah sesuatu) - Maxine Hong Kingston

8. "You may have to fight a battle more than once to win it." - Margaret Thatcher

(Mungkin kamu perlu bertarung lebih dari sekali untuk memenangkan itu) - Margaret Thatcher

9. "Hope can be a powerful force. Maybe there's no actual magic in it, but when you know what you hope for most and hold it like a light within you, you can make things happen, almost like magic." - Laini Taylor

(Harapan dapat menjadi kekuatan yang luar biasa. Mungkin tidak ada sulap di dalamnya, namun ketika Anda mengetahui tujuan dari harapan Anda dan menggenggamnya sebagai cahaya, Anda dapat membuat beberapa hal terjadi seperti sulap) - Laini Taylor

10. "Do not be embarrassed by your failures, learn from them and start again." - Richard Branson

(Jangan malu dengan kegagalan kamu, belajarlah darinya dan mulai kembali) - Richard Branson

Inilah beberapa kata-kata motivasi kerja di masa pandemi Covid19, nantikan kata-kata motivasi lainnya di artikel berikutnya.

PT Strategic Partner Solution

The Bellezza Shopping Arcade 2nd Floor Unit SA15-16, Jl. Arteri Permata Hijau, Kec. Kby. Lama DKI Jakarta 12210
Phone: +62 81287000879
Email: info@myspsolution.com

© 2022 OrangE HR. All Right Reserved.
icon